Kelebihan Dan Kekurangan Drupal

Kelebihan Drupal

  • Drupal memiliki sistem arsitektur aman dan update keamanan sering dirilis secara berkala.
  • Drupal mudah dikembangkan dan tersedia banyak module yang digunakan untuk menambah kemampuan dari website, sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan.
  • Drupal memiliki komunitas besar dan dapat memberikan support kepada kalian melalui Drupal.org.
  • Drupal mudah untuk diluncurkan melalui hampir semua hosting.
  • Drupal mendukung berbagai jenis konten untuk website dari yang simpel hingga kompleks. Berbagai tipe konten mulai dari artikel, job posting dan lainnya.
  • Drupal dapat diskalakan dengan mudah.
  • Drupal mendukung multisite.
  • Drupal memiliki banyak theme yang bisa diterapkan.
  • Jika kalian mampu mengatur website Drupal sebaik mungkin,penyedia konten dan pengguna non-administrator dapat menggunakannya dengan sangat mudah.
  • Siapa saja dapat membuat website apa saja dengan Drupa,karena fleksibilitasnnya.
  • Integrasi pihak ketiga sangat mudah dilakukan.
  • Menulis custom module juga terbilang mudah dan API dapat didokumentasikan dengan baik.
  • Banyak video training dan juga tutorial yang tersedia di internet, jadi bisa belajar lebih banyak.
  • Caching dapat meningkatkan kecepatan dan kinerja dari website, dengan Drupal dapat dilakukan dengan mudah.

Kekurangan Drupal

  • Untuk membangun website dengan Drupal harus belajar lebih lama dibandingkan dengan mempergunakan CMS WordPress. Tetapi ketika kalian sudah mempelajari semuanya akan mudah.
  • Terkadang Drupal dapat menghabiskan banyak resource dari server, jika kita tidak men-tweaknya dengan benar.
  • Mencari pengembang Drupal yang bagus lebih sulit ketimbang mencari pengembang WordPress atau Joomla.
  • Untuk website besaer module contributed kadang bisa menjadi isu.
  • Membuat custom module dapat menjadi sulit jika kita tidak dapat menemukan pengembang Drupal.
Jadilah yang pertama untuk memberi nilai
feni .

Recent Posts

Cara Secure Partisi /tmp di WHM/Cpanel

cPanel & WHM juga menawarkan skrip bawaan yang memaksimalkan keamanan partisi /tmp. Hal ini dilakukan…

8 months ago

mengatasi error ImunifyAV has not detected any compatible hosting panel as well as integration.conf file to run the installation without a panel di cyberpanel

berikut adalah cara mengatasi error ImunifyAV has not detected any compatible hosting panel as well…

9 months ago

Update URL Repository Centos 7 Setelah End Of Life (EOL) 2024-07-01

CentOS 7 tidak akan mendapatkan pembaruan apa pun setelah Juni 2024. Selain itu, mirrorlist.centos.org tidak…

10 months ago

Mengatasi error gmysql Connection failed: Unable to connect to database pada pdns Cyberpanel

DNS di server cyberpanel tidak mau bekerja, di cek pada error log keluar pesan seperti…

10 months ago

Mengatasi Access denied for user ‘cyberpanel’@’localhost’ (using password: YES) saat upgrade cyberpanel

saat upgrade cyberpanel, keluar pesan error seperti berikut: django.db.utils.OperationalError: (1045, "Access denied for user 'cyberpanel'@'localhost'…

10 months ago

Cara Restart CyberPanel Lewat SSH

Untuk melakukan restart cyberpanel lewat SSH silahkan jalankan perintah berikut: systemctl restart lscpd

10 months ago