Pengertian DirectAdmin

Halo sobat Hosteko! Anda pasti pernah mendengar DirectAdmin, namun sebagian pasti ada yang belum mengerti. Maka pada artikel ini akan dibahas memgenai pengertian DirectAdmin.

DirectAdmin merupakan sebuah program yang mudah digunakan untuk mengkonfigurasi dan mengelola situs internet Anda (control panel), berfungsi sama seperti cPanel, dapat digunakan sebagai panel kendali RuangWeb.com. DirectAdmin telah dikembangkan dari tahun 2003.

DirectAdmin sebagai perangkat lunak panel control hosting web ini mirip dengan cPanel. DirectAdmin ini dapat memungkin Anda untuk mengelola situs web dan opsi hosting menggunakan interface berbasis web berbasis grafis. Dengan menggunakan software ini Anda dapat mengelola jumlah situs web, akun email dan sebagainya yang tidak terbatas menggunakan panel control DirectAdmin.

DirectAdmin dapat melakukan tugas mengotomatiskan tugas sehingga server web dapat dengan mudah dibagikan dan memberi pemilik situs web cara untuk dengan cepat mengatur dan mengelola situs web.

Menurut situs panel kontrol DirectAdmin Anda akan disajikan beberapa fitur, diantaranya adalah :

  • Membuat dan kelola alamat email
  • Membuat dan kelola akun pengguna FTP
  • Mengelola DNS
  • Melihat statistik
  • Membuat dan kelola file menggunakan pengelola file
  • Mengelola databade MySQL
  • Mencadangkan dan memulihkan file situs dan data akun
  • Menyiapkan halaman kesalahan
  • Menyiapkan perlindungan kata sandi direktori
  • Menginstall sertifikat SSL, mengatur pekerjaan cron dan alat canggih lainnya.

Interface ini juga memiliki beberapa fitur khusus untuk administrator dan reseller sever namun hanya untuk sistem hosting web Linux. DirectAdmin juga menyadiakan panduan informatif uutk cara menginstall dan menggunakan panel control, sehingga mudah untuk dipelajari.

Selain banyak fiturjuga memiliki manfaat antara lain :

  • Mudah untuk membangun dan mengelola ratusan situs web
  • Panel control DirectAdmin memiliki biaya yang sangat rendah dan menjadi salah satu panel hosting web yang populer saat ini
  • Praktis, karena setiap fitur yang ingin Anda atur untuk situs web Anda berupa shared hosting

 

 

5/5 - (1 vote)
Inu Rohmatin

Recent Posts

Cara Redirect Domain/ Subdomain di Cpanel

Kamu dapat membuat pengalihan (redirect) untuk domain kamu di cPanel. Untuk melakukannya, lakukan langkah berikut:…

1 month ago

Setting Default Address di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Di bagian Email, klik Default Address. 3. Secara default, cPanel…

1 month ago

Cara Setting Autoresponder di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Klik ikon Autoresponders. Bagian ini adalah tempat untuk membuat email…

1 month ago

Perpedaan Antara Cpanel dan WHM

WHM (WebHost Manager) ialah pemberi kontrol administratif atas server khusus atau VPS Anda. Hal ini…

1 month ago

Cara Mengubah Bahasa di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Klik nama pengguna di pojok kanan atas untuk melihat menu…

1 month ago

Cara Setting Email Filter di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Di bawah bagian Email, klik Email Filter. 3. Klik Manage…

1 month ago