Perintah dasar MySQL bisa dijalankan setelah user login ke MySQL konsol. Adapun contoh-contoh untuk penggunaan perintah MySQL (command-line).
mysql -u root -p
Ketikkan password untuk user root MySQL dan tekan enter
CREATE DATABASE namaDatabase;
CREATE USER 'userDatabase'@'localhost' IDENTIFIED BY '123456';
GRANT ALL ON namaDatabase.* TO 'userDatabase'@'localhost';
FLUSH PRIVILEGES;
mysqldump -u root -p namaDatabase > backup_namaDatabase.sql
mysqldump -u root -p namaDatabase | gzip -9 > backup_namaDatabase.sql.gz
mysqldump -u root -p namaDatabase --ignore-table=nama_table1 --ignore-table=nama_table2 > backup_namaDatabase.sql
mysql -u root -p -e "source /lokasi/file/backup_namaDatabase.sql" namaDatabaseBaru
gunzip < backup_namaDatabase.sql.gz | mysql -u nama_user -p namaDatabase
show databases;
Misal, jika anda ingin mengakses database dengan nama webku_wordpress
use webku_wordpress;
select database();
DROP TABLE namaTable;
DROP TABLE namaTable1, namaTable2, namaTableLainnya;
Adapun cara yang cepat dan sederhana yaitu dengan mengexport semua tabel (databasenya saja) tanpa data dan tambahkan parameter –add-drop-table
mysqldump --add-drop-table --no-data -u userdb_hosteko -p namadb_hosteko | grep 'DROP TABLE' > hapus_tableku.sql
Sehingga hasil di dalam file hapus_tableku.sql itu ada perintah-perintah untuk menghapus semua table yang ada di database, seperti ini
DROP TABLE IF EXISTS `wp_commentmeta`; DROP TABLE IF EXISTS `wp_comments`; DROP TABLE IF EXISTS `wp_links`; DROP TABLE IF EXISTS `wp_options`; .. dst
Dan kita tinggal meng-importnya saja
mysql -u userdb_hosteko -p < hapus_tableku.sql
Akan lebih mudah menghapus multiple table dengan cara ini daripada menggunakan cara yang pertama.
DROP DATABASE IF EXISTS namaDabatase;
berikut adalah cara mengatasi error ImunifyAV has not detected any compatible hosting panel as well…
CentOS 7 tidak akan mendapatkan pembaruan apa pun setelah Juni 2024. Selain itu, mirrorlist.centos.org tidak…
DNS di server cyberpanel tidak mau bekerja, di cek pada error log keluar pesan seperti…
saat upgrade cyberpanel, keluar pesan error seperti berikut: django.db.utils.OperationalError: (1045, "Access denied for user 'cyberpanel'@'localhost'…
Untuk melakukan restart cyberpanel lewat SSH silahkan jalankan perintah berikut: systemctl restart lscpd
Di Linux, chown digunakan untuk mengubah izin pemilik file dan direktori. Namun, saat menggunakan perintah…