Perbedaan PrestaShop Dan OpenCart

Berikut ini adalah beberapa perbedaan PrestaShop dan OpenCart, yaitu :

  • Management untuk konten : dalam hal ini lebih unggul Opencart daripada Prestashop, terlihat daripada menu-menu didalam backend administratornya untuk mengatur kategori kategori dan konten, Opencart lebih mudah dipahami untuk mengelola isi konten dan mengaturnya termasuk informasi dan halaman halaman lain yang ingin anda buat.
  • SEO : untuk hal ini lebih merujuk pada Prestashop yang lebih bagus daripada Opencart, terlebih sudah adanya fitur meta-title didalam default Prestashop yang mana “Judul” atau meta-title merupakan inti terpenting dalam SEO selain daripada Url, dan struktur lainnya untuk SEO ada banyak kesamaan.
  • Mengelola tema : disini letak unggulnya Opencart atas Prestashop, banyak sekali tema di marketplace template yang saya temui untuk Opencart. Hal ini sudah menjadi bukti popularitas dikalangan Designer Template.
  • Kapasitas module / addon : dalam hal ini kedua-duanya cukup banyak untuk kategori module extension.

Terlepas dari itu semua secara keseluruhan Prestashop sedikit lebih baik daripada Opencart, namun saya terlalu menyukai Opencart daripada Prestashop. Dikarenakan mudah dan simple penggunaannya.

Jadilah yang pertama untuk memberi nilai
Risa Y

Recent Posts

Cara Redirect Domain/ Subdomain di Cpanel

Kamu dapat membuat pengalihan (redirect) untuk domain kamu di cPanel. Untuk melakukannya, lakukan langkah berikut:…

1 month ago

Setting Default Address di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Di bagian Email, klik Default Address. 3. Secara default, cPanel…

1 month ago

Cara Setting Autoresponder di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Klik ikon Autoresponders. Bagian ini adalah tempat untuk membuat email…

1 month ago

Perpedaan Antara Cpanel dan WHM

WHM (WebHost Manager) ialah pemberi kontrol administratif atas server khusus atau VPS Anda. Hal ini…

1 month ago

Cara Mengubah Bahasa di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Klik nama pengguna di pojok kanan atas untuk melihat menu…

1 month ago

Cara Setting Email Filter di Cpanel

1. Masuk ke cPanel. 2. Di bawah bagian Email, klik Email Filter. 3. Klik Manage…

1 month ago