HOTLINE

(0275) 2974 127

CHAT WA 24/7
0859-60000-390 (Sales)
0852-8969-9009 (Support)
Tips

Tutorial Membuat Halaman Kontak di WordPress

Halaman kontak adalah halaman yang berisi formulir yang memungkinkan pengunjung menghubungi pemilik website jika memiliki pertanyaan, saran, atau kepentingan tertentu. Setiap platform memiliki cara berbeda untuk membuat halaman kontak. Pada panduan ini, Anda akan belajar langkah-langkah membuat halaman kontak di WordPress dengan mudah.

  1. Masuk ke akun admin dan buka halaman dashboard.
  2. Lalu masuk ke menu Plugins > Add New, kemudian ketik Contact Form 7 di kolom pencarian.
  3. Klik Install Now lalu Activate.
  4. Untuk mulai membuat formulir, buka menu Contact > Contact Forms. Anda dapat mengubah formulir yang sudah tersedia dengan menekan Edit, atau membuat formulir baru sesuai kebutuhan.
  5. Isi bagian Form sesuai kebutuhan.
  6. Lanjutkan dengan mengisi bagian Mail untuk menentukan alamat email tujuan.
  7. Pada tab Messages, atur pesan yang akan muncul saat pengunjung mengirimkan formulir. Jika semua sudah diatur, klik Save untuk menyimpan perubahan.
  8. Salin kode pendek (shortcode) yang ditampilkan dengan menekan Ctrl + C.
  9. Buat halaman baru (Page) di WordPress, tempelkan kode tersebut (Ctrl + V) di editor, lalu klik Publish untuk menayangkan halaman kontak Anda.
5/5 - (1 vote)
Hamidah Putri

Recent Posts

9 Rekomendasi Tema Podcast Populer dan Inspiratif untuk Kamu Coba

Ada banyak persiapan yang perlu dilakukan sebelum memulai sebuah podcast. Selain menyiapkan peralatan teknis, Anda…

3 minutes ago

Apa Itu Ghost CMS? Kelebihan, Fitur, dan Cara Install Lengkap

Ghost CMS merupakan sebuah sistem manajemen konten yang memungkinkan pembuatan blog secara cepat. Mirip dengan…

2 hours ago

Yuk Kenali Metaverse Coin Lebih Dalam!

Metaverse dan Metaverse Coin merupakan istilah yang semakin sering dibahas saat ini. Secara ringkas, koin…

2 days ago

Pemahaman Secara Detail Mengenai Group Telegram

Telegram merupakan salah satu aplikasi pesan yang cukup populer di kalangan masyarakat. Permintaan untuk komunikasi…

2 days ago

Panduan Lengkap SPF Record: Pengertian, Cara Kerja, dan Cara Membuatnya

Ada berbagai alasan mengapa email kita bisa dianggap sebagai spam oleh server mail yang dituju,…

2 days ago

Ciri-Ciri, Penyebab, dan Cara Mengatasi Email yang Terkena Virus atau Malware

Dalam dunia digital, email menjadi salah satu alat komunikasi utama baik untuk bisnis maupun pribadi.…

3 days ago