(0275) 2974 127
Zip file adalah sebuah format berkas. File zip ini biasanya berisi banyak dokumen dalam satu folder. Biasanya file zip memiliki tanda resleting di folder. Untuk membuka atau ekstrak zip file (uzip) kadang memerlukan cara khusus dan berbeda di tiap-tiap perangkat.
Di sini akan mengetahui cara ekstraksi beberapa dokumen ke dalam satu folder zip. Mulai dari perangkat Android, iOS, Windows, Mac hinga Linux.
Membuat dokumen zip di Android memerlukan aplikasi pihak ketiga, namun ada beberapa perangkat Android yang memungkinkan untuk membuat dokumen zip tanpa harus menginstal aplikasi lain. Untuk mengetahuinya, coba untuk membuka File Manager, pilih beberapa dokumen lalu tap More.
Jika ada opsi untuk meng-zip semua file, maka tidak perlu aplikasi lain. Namun, jika tidak ada opsi untuk dokumen zip, bisa menginstall aplikasi WinZip – Zip UnZip Tool yang dikembangkan WinZip Computing atau ZArchiver yang dikembangkan oleh ZDevs.
Berikut ini adalah langkah-langkahnya :
Kelebihan ZAchiver adalah bisa memilih format kompresi yang diinginkan selain .zip.
Membuat dokumen zip di iOS bukan perkara sulit. Berikut ini adalah langkah-langkahnya :
Dokumen yang disimpan akan diberi nama Archive.zip dan bisa mengganti nama dokumen tersebut dengan pilih dan menahan dokumen.
Jika perangkat Linux sudah menggunakan GUI, maka untuk mengompres dokumen menjadi zip cukup mudah. Ikuti langkah-langkah berikut ini :
Menggunakan Windows 10 tidak perlu repot menginstal aplikasi lain lain. Bisa langsung membuat file .zip dengan cara berikut ini :
Selesai, bisa me-rename dokumen sesuai keinginan.
Perangkat PC keluaran Apple yang menggunakan MacOS bisa meng-zip dokumen langsung dari perangkat tanpa perlu menginstall software lain.
Untuk membuat dokumen format zip di Mac harus :
Setelah itu cukup menunggu filenya dikompresi menjadi .zip.
Tadi sudah memahami bagaimana cara untuk menjadikan dokumen terpisah menjadi satu dalam dokumen zip di berbagai perangkat. Kini saatnya mengetahui cara unzip atau ekstraksi dokumen zip menjadi dokumen terpisah yang dapat diakses.
Untuk membuka file zip di Android bisa menggunakan aplikasi yang sudah disebutkan sebelumnya. Berikut ini adalah langkahnya dengan aplikasi WinZip :
Dengan aplikasi lain, pun caranya kurang lebih sama. Jadi tidak akan menghadapi kendala berarti.
Unzip iOS bisa dilakukan dengan langkah-langkah seperti berikut ini :
Tunggu sampai proses ekstraksi selesai, maka dokumen sudah bisa diakses karena telah di-unzip.
Mengekstrak dokumen zip menjadi unzip melalui GUI Linux bukan hal yang sulit juga. Untuk melakukannya sesederhana cara menyatukan dokumen hanya perlu mengarahkan kursor ke dokumen zip.
Setelah itu, klik kanan » Extract Here. Tunggu beberapa saat untuk menyelesaikan proses ekstraksi.
Unzip file di Windows juga mudah sekali untuk dilakukan, langkah-langkah yang bisa dilakukan adalah :
Tunggulah beberapa saat sampai file tersebut selesai di-unzip.
Meng-unzip dokumen juga sesederhana mengubahnya ke zip. Berikut ini adalah caranya :
Maka perangkat akan membuat file ekstraksi unzip-nya secara langsung.
Tips
“Jika file Zip hanya berisi satu file, ketika unzip akan melihat bahwa file tersebut dikembalikan ke keadaan semula dengan nama yang sama. Jika ingin meng-unzip file yang berisi banyak file, itu akan muncul sebagai folder dengan nama yang sama dengan arsip.”
Menemukan topik blog yang menarik dan terkini mungkin tidak mudah, terutama bagi pemula yang belum…
Cara Memonetisasi Blog – Menulis blog pribadi bukan lagi sekedar hobi, kegiatan ini menawarkan peluang…
Membuat blog adalah salah satu cara terbaik untuk berbagi cerita dan kisah Anda sambil terhubung…
Pada artikel ini, kami merekomendasikan beberapa contoh desain web terbaik untuk menginspirasi Anda. Dari contoh…
LMS adalah singkatan dari Learning Management System dan merupakan suatu bentuk aplikasi perangkat lunak yang…
Situs web yang dirancang dengan baik dapat membantu menarik pengunjung, meningkatkan kredibilitas perusahaan Anda, dan…