Backup Semua data MYSQL di Server Linux Tanpa Mysqldump
Berikut cara mudah untuk membackup semua data mysql di server linux:
- Silahkan stop dahulu MySQL service di linux dengan menjalankan perintah:
service mysql stop
- Copy semua isi /var/lib/mysql di folder lain, misal kita coba copy di /root/mysqldatadir
cp -R /var/lib/mysql /root/mysqldatadir
- Setelah proses copy selesai, Silahkan jalankan kembali MySQL yang telah di stop tadi.
service mysql start
- Copress dengan tar folder meserta isinya yang telah di copy tadi agar dapat di download ataupun di pindah ke server lain dengan mudah.
tar czf /root/mysqldatadir.tar.gz /root/mysqldatadir
- Saat ini anda dapat memindah file yang telah di compress tadi ke folder alin agar dapat di download ataupun di pindah sebagai file backup.