Latency : Pengertian Penyebab dan Cara Menghitung
Risa Y2020-11-11T09:13:20+00:00Pengertian Latency
Latency adalah waktu yang dibutuhkan data dari asal sampai tujuan dengan diukur dalam satuan mili detik. Istilah mudahnya adalah delay/penundaan. Contohnya saat ini di Jakarta mengirim email dengan attachment foto kepada teman yang berdomisili di New York, Amerika Serikat. Saat email dikirim, akan terjadi latency sepersekian milidetik sebelum email...Apa Itu GSM dan CDMA?
feni2020-11-10T09:19:47+00:00Pengertian GSM
GSM kepanjangan dari Global System For Mobile merupakan teknologi komunikasi seluler yang bersifat digital dan dapat mengirimkan data pada sebuah slot waktu tertentu.Sejarah GSM
Jaringan GSM diciptakan Tahun 1982 dari pertemuan para ahli komunikasi tingkat tinggi pada Konferensi European Conference of Postal and Telecommunications Administrations.Awalnya pertemuan ini memiliki tujuan mengatasi...Fungsi Dan Cara Kerja DHCP
feni2020-10-28T08:59:12+00:00Di artikel kali ini kita akan membahas lebih jauh mengenai DHCP,mulai dari pengertian,fungsi,cara kerjanya dan lain-lainnya.langsung saja kita bahas satu per satu.
Pengertian DHCP
DHCP merupakan singkatan dari Dynamic Host Configuration Protocol,ini merupakan layanan yang secara otomatis memberikan IP Address ke komputer yang memintanya. DHCP Server merupakan sebuah mesin atau perangkat engine yang menyewakan alamat IP...Mengenal Telnet dan Cara Kerjanya
Sallu Warni2020-10-17T01:19:59+00:00Internet memungkinkan berbagai teknologi yang sebelumnya dianggap tidak mungkin menjadi mudah untuk dilakukan. Jarak menjadi tidak berarti, kita bisa berkomunikasi dan melakukan berbagai pekerjaan dengan program-program yang memungkinkan kita untuk selalu terhubung dengan dunia luar tanpa meninggalkan rumah sekalipun. Namun, dengan selalu terhubung ke dunia luar, kita juga akan menghadapi masalah...
Penggunaan Alexa Rank untuk Alat Analisis Website
Sallu Warni2020-10-17T01:20:33+00:00Alexa Rank atau yang dulunya disebut Alexa Traffic Rank merupakan salah satu tools untuk melakukan perankingan website berdasarkan data. Penentuan perankingan dengan menggabungkan data jumlah pengunjung dan berapa jumlah halaman yang dikunjungi pengunjung website. Penggunaannya juga mudah, yaitu dengan memasukkan URL dan nantinya akan menampilkan data untuk domain tersebut. Alexa didirikan...
Mengenal Google Form dan Cara Memasangnya di WordPress
Sallu Warni2020-10-16T02:25:43+00:00Google mengeluarkan fitur-fitur gratis seperti Google Classroom, Google Docs, Google Calendar, Google Sheets dan Google Drive. Selain itu, google juga mengeluarkan fitur baru yaitu Google Form. Google form berguna untuk mengumpulkan data bagi mereka yang mencari influencer dan memerlukan data secara detail. Perusahaan memanfaatkan ini untuk melakukan survei atau mengetahui data...
Inilah 5 Aplikasi Video Conference untuk Meeting Online
Sallu Warni2020-10-17T06:15:16+00:00Aplikasi Video Conference saat ini menjadi populer dan banyak digunakan untuk melakukan meeting onlie. Hal ini terjadi karena adanya aturan Social Distancing dari pemerintah dan harus melakukan pekerjaan dari rumah. Ketersediaan beragam aplikasi meeting online dapat digunakan secara gratis pada berbagai perangkat seperti smartphone maupun laptop/PC. Selain itu juga memberikan keuntungan...
Keunggulan dan Cara Menggunakan Google Meet
Sallu Warni2020-10-17T01:23:52+00:00Pemakaian jaringan internet, semakin banyak digunakan oleh orang-orang. Hal ini mengingat adanya penyebaran pandemi COVID-19 yang menuntut anda untuk bekerja dari rumah atau melakukan meeting secara online. Alasan ini dibuat untuk meminimalisir dan memutus rantai penyebaran virus corona. Beberapa aplikasi online yang dijadikan pilihan orang untuk meeting atau web conferencing...
Mengenal Google Partner dan Manfaatnya
Sallu Warni2020-10-17T01:27:39+00:00Google partner merupakan salah satu bentuk penghargaan kepada perusahaan yang sudah memenuhi kriteria menjadi mitra Google. Tentunya perusahaan tersebut juga sudah dipercaya Google dalam menangani klien mereka. Bentuk penghargaan yaitu mendapatkan sebuah sertifikat. Adapun 2 tipe sertifikat tersebut yaitu Badge Partner Google dan Badge Partner Google Premier. Beberapa persyaratan yang...