Mengenal Kegunaan Google Cendekia Dan Mengenal Fitur Tersembunyinya
Google Cendekia, atau yang lebih dikenal sebagai Google Scholar, adalah sebuah platform mesin pencari yang sangat bermanfaat bagi siswa, peneliti, dan akademisi. Berbeda dengan mesin pencari Google yang biasa digunakan untuk mencari informasi umum, Google Cendekia dirancang khusus untuk membantu pengguna menemukan dan mengakses literatur ilmiah serta akademis secara online. Dengan...